Ada Apa Dengan iPhone?


iPhone merupakan salah satu produk smartphone yang diproduksi oleh Apple Inc. perusahaan ternama yang berpusat di California, Amerika Serikat.
Steve Jobs adalah orang yang berperan penting dalam sejarah perusahaan Apple berkembang hingga saat ini.

Lalu apa yang menjadi alasan kenapa dan mengapa harus iPhone?
Apa karena banyak penggunanya dari kalangan bangsawan, selebriti, musisi, pengusaha, atau karena harganya yang terkenal fantastis!

1. Branding iPhone lebih elegan
Hasil gambar untuk kemewahan iphone 
Dilirik dari desain, arsitektur, dan perpaduan warna pada iPhone memiliki atmosfir tersendiri bagi penggunanya.

2. Kinerja iOS lebih Kencang
Hasil gambar untuk iphone fast work 
Pergerakan sistemnya akan terasa sangat mulus jika kita melakukan scroll, RAM sebesar 2GB saja akan terasa seperti 8GB di sistem operasi android, dan sistem operasi iOS hanya dimiliki oleh perangkat Apple saja.

3. App Store yang menjanjikan
Gambar terkait
Pengalaman berharga akan kita jumpai pada saat menjelajahi App Store, karena disana kita hanya akan menemukan aplikasi-aplikasi yang aman/asli, dan tidak sembarang orang/pengembang (depelover) bisa menempatkan aplikasinya di App Store. Otomatis tidak akan ada aplikasi sampah.
Dan segala aplikasi akan terlebih dahulu rilis di App Store ketimbang di Play Store / Google Play.

4. Kualitas Kamera

Nggak heran juga kenapa selebritis, artis, selebgram menjadi pengguna iPhone, kualitas kamera yang super realistik memang jadi kebanggan dan pengalaman tersendiri bagi pengguna. Kenapa bisa begitu? 8MP di iPhone saja terasa seperti 16MP di smartphone android.

5. Awet dan Eksklusif
Hasil gambar untuk iphone camera
Nggak heran juga jika iPhone 4 (keluaran pertama) yang diluncurkan pada tahun 2010 tersebut sampai saat ini masih banyak peminatnya. Selain itu banyak sekali fitur-fitur unggulan yang tidak akan kita jumpai di perangkat lain selain iPhone.

6. Keamanan Hak Kepemilikan sangat aman
Hasil gambar untuk icloud
Pada saat kita menjadi pengguna, artinya semua yang ada di perangkat iPhone entah itu hardware atau software bahkan system sudah menjadi suatu kesatuan. Seperti akun iCloud yang berguna hanya pemilik aslinya yang dapat menggunakan iPhone tersebut, Part yang memiliki serial number, dan segala sistem keamanan lainnya yang dapat memverifikasi dengan sangat detail.

7. Trendsetter
Hasil gambar untuk plagiat iphone Hasil gambar untuk plagiat iphone Hasil gambar untuk plagiat iphone kamera belakang 
Untuk hal ini mungkin kita semua sudah mengetahuinya, banyak sekali di pasaran gadget yang menyerupai produk Apple ini, entah dari segi tampilan maupun sistem seperti iCloud.

Kekurangan iPhone:

1. Banyak beredar iPhone Palsu (iPhone HDC), iPhone HDC sebenarnya perangkat android yang dimodifikasi untuk menyerupai seperti perangkat iPhone, dan kualitasnya pun bahkan sangat tidak layak dibandingkan dengan smartphone android terkemuka (jelas-jelas merknya).
2. Tidak memiliki penyimpanan eksternal.
3. Jika lupa akun iCloud / Apple ID, maka semahal apapun iPhone anda tidak dapat dijalankan.
4. Harga yang cukup fantastis.

Rekomendasi untuk:

1. Pengusaha/pebisnis
2. Orang yang bekerja di dunia entertainment dan multimedia
3. Pengembang aplikasi (developer)

136 Responses to "Ada Apa Dengan iPhone?"

  1. Iphone kualitasnya sangat bagus terutama dari keamanan di hp iphone keamanannya sangat bagus karena hanya bisa mendownload aplikasi lewat app store dan aplikasi yang masuk telah di akurasi dengan baik sehingga di jamin lebih aman.

    ReplyDelete
  2. saya blum dapat menjangkau gadget keluaran Apple.saya menangkap kesan bahwa Apple skrg seperti bingung hendak kemana. Brand China lbh menangkap peluang konsumen yg suka bosan dng gadgetnya. sdh brandnya banyak, serinya apalagi. Wah kalo Apple memproduksi home appliances kayak gimana ya? tapi boleh2 saja, mgkn Apple mau menggantikan GE home appliances yg sekarang ini ada di bawah grup Haier, China?

    ReplyDelete
  3. Memang iPhone lebih baik dari android lainnya, tetapi menurut saya tidak selamanya harus merekomendasikan iPhone kepada semua orang, kenapa? karena setiap orang memiliki kebutuhan masing masing setiap penggunaan smartphone. mungkin orang tersebut lebih membutuhkan android untuk kebutuhan android debugging.

    ReplyDelete
    Replies
    1. This comment has been removed by the author.

      Delete
  4. Jujur tadinya saya gak suka iPhone karena harganya yang mahal tapi setelah saya membaca artikel ini ternyata ada alasan keren dibalik harga iPhone yang mahal.

    ReplyDelete
  5. Ternyata iphone bagus ,dan memiliki keamanan yang terjamin pantas saja iphone selalu menjadi best seller di dunia gadget

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya benar, meskipun harganya sangat mahal tetapi kualitas nya sangat menjamin.

      Delete
  6. Mengapa harga iPhone lebih mahal? Karena iPhone memiliki kualitas bagus juga elegan. IPhone juga memiliki kualitas kamera yang bagus dan kinerja sistem yang mulus

    ReplyDelete
  7. Memang iphone itu bagus. Pengalaman saya pake iphone itu memang lebih gesit dari pada android dan kualitasnya juga elegan

    ReplyDelete
  8. Menurut saya HP iPhone memang sangat tidak di ragukan lagi bahkan tidak semua org bisa memakai gadget tersebut dikarenkan harga yg sangat mahal dan merek yg tidak harus di tanyakan lagi sehinnga harganya pun sangat mahal, bisa di bilang handphone ini jadi brand di kalangan anak muda maupun orang tua

    ReplyDelete
  9. Bagus untuk di gunakan mau dari spek maupun dari kamera

    ReplyDelete
  10. Hp iphone beda dari hp android yang lain nyah dan sanagat bagus serta mahal keunggulan hp iphone seprti *branding iphone lebih elegan*kinerja ios lebih kencang*appstore yang menjanjikan*kualitas kamera*awet dan eklusif*keamanan hak kepemilikan sangat aman*trendsetter jadi emski harga nyah mahal tetapi tidak membohogi dari segi kualitas hp nyah

    ReplyDelete
  11. Menurut saya hp iPhone sangat di kagumi oleh masyarakat, karna dari segi kamera nya yang canggih, kualitas nya terjamin. Pasti banyak yang minta dengan hp iPhone, tapi tidak banyak orang yang mempunyai hp hp iPhone, karna harga nya yang begitu tinggi, hingga tidak begitu banyak yang mempunyai hp iPhone.

    ReplyDelete
  12. Salman Alfarizi14 April 2020 at 13:44

    Memang iPhone lebih baik dari android lainnya, tetapi menurut saya tidak selamanya harus merekomendasikan iPhone kepada semua orang, kenapa? karena setiap orang memiliki kebutuhan masing masing setiap penggunaan smartphone. mungkin orang tersebut lebih membutuhkan android untuk kebutuhan android debugging.

    ReplyDelete
  13. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  14. iphone sangat bagus apalgi kameranya

    ReplyDelete
  15. Memang iphone itu bagus. Pengalaman saya pake iphone itu memang lebih gesit dari pada android dan kualitasnya juga elegan

    ReplyDelete
  16. Alfan bismarullah14 April 2020 at 14:12

    Memang iphone itu bagus. Pengalaman saya pake iphone itu memang lebih gesit dari pada android dan kualitasnya juga elegan

    ReplyDelete
  17. Iphone memang lebih bagus dan harga nya yang relatif mahal karena Iphone memberikan fitur yang tidak tanggung dan bentuk handphone yang sangat elegan dan menarik perhatian

    ReplyDelete
  18. Pantas saja hp iphone Harganya sangat mahal, namun hp ini mempunyai banyak kelebihannya.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Karena harga tidak akan mengkhianati kualitas

      Delete
  19. Ternyata emang bener yah meskipun harga hp iphone bisa terbilang sangat mahal,tapi menjanjikan pelanggan tetap puas karna dengan fitur yang lengkap dan elegant.

    ReplyDelete
  20. Untuk hp iphone ini sangat memang san

    ReplyDelete
  21. Untuk hp iphone memang sangat mahal meskipun mahal harga tidak akan menghianati kualitas

    ReplyDelete
  22. Ternyata emang benar iPhone ini sangat banyak diminati oleh banyak orang,karna bentuk nya yang elegant dan sangat canggih.Dibalik harganya yang mahal didalam nya ada fitur yang sangat lengkap

    ReplyDelete
  23. Emang benar harga menjamin kualitas. Buktinya HP iPhone yang begitu sangat mahal, tetapi kualitas nya sangat bagus.

    ReplyDelete
  24. Dari segala kelebihan iphone, ternyata punya kekurangan juga loh yaitu: tidak punya slot memori, kapasitas baterai lebih kecil dan harganya lebih mahal

    ReplyDelete
  25. Memang iPhone itu kualitas nya sangat bagus dan canggih, tetapi tidak semua orang harus pakai iPhone, karena berbeda beda kebutuhan dan juga harga nya yang mahal

    ReplyDelete
  26. iPhone sebagai trendseter bagi merek hp lain memang tidak dapat diragukan lagi karena saat realise iPhone 11 pro juga langsung mendapatkan perhatian dari berbagai pihak. Dan berbagai merek android langsung meniru design tersebut.

    ReplyDelete
  27. Sayangnya saya tidak mengerti mengenai perangkat iOS tersebut, sehingga saya lebih nyaman menggunakan perangkat Android.

    ReplyDelete
  28. Saya sangat tertarik untuk menggunakan iPhone, tapi karna harga nya yang fantastis saya belum sanggup untuk membeli nya. Ada kelebihan dilayar iPhone, meskipun kecil orang tidak akan mudah melihat chatting/foto/file yang lainnya ketika kita berada di keramaian dan sedang mengoprasikannya.

    ReplyDelete
  29. DIHAN MUHAMMAD RAIHAN14 April 2020 at 15:31

    iPhone memiliki keamanan yang sangat tinggi, iPhone juga dijamim lebih aman karena hanya bisa mendownload aplikasi dari app store saja dan aplikasi yang masuk telah diakurasi dengan baik. Dukungan update sistem operasi dilakukan Apple secara merata dan sekaligus, dan sistem operasi lebih efisien.

    ReplyDelete
  30. Meskipun hp iPhone harganya mahal tapi banyak digemari oleh banyak orang karena kualitasnya bagus

    ReplyDelete
  31. Hp iphone adalah salah satu jenis hp layar sentuh yg harganya bisa terbilang mahal dan Memiliki kamera yang cerah dan bagus.

    ReplyDelete
  32. Hp iphone memang bagus dan banyak di gemari semua orang harganya pun bisa terbilang mahal,mungkin semua orang ingin karena kualitasnya bagus dan cocok buat bergaya.

    ReplyDelete
  33. FAJRI DWI PUTRA14 April 2020 at 16:17

    Karena hp iphone sangat bagus terutama dalam keamanan dan kamera

    ReplyDelete
  34. Iphone memang sangat bagus dan peminat iphone tapi menurut saya semua merk hp akan lebih berguna apabila dipakai dengan hal hal positif mau apapun mereknya

    ReplyDelete
  35. Untuk harga yang cukup relatif mahal hp iphone memiliki kualitas dan kamera yang cukup bagus sehingga banyak peminatnya

    ReplyDelete
  36. Iphone memang bagus tapi lebih bagusnya dapet hp iphone dari give away,karna kalo kita beli harganya mahal.

    ReplyDelete
  37. Tapi kalo ada rejeki tar saya beli hp iphone

    ReplyDelete
    Replies
    1. Lebih bagus nyicil di akulaku kalau mau sekarang memiliki iphone

      Delete
  38. Memang hp iPhone bagus dan banyak peminatnya tetapi harganya terlalu mahal buat kalangan anak remaja ,tetapi soal harga ga akan membohongi kualitas.

    ReplyDelete
  39. Hp iPhone adalah salah satu hp yang merajai di pasaran karena hp iPhone harganya sangat mahal dan bagus

    ReplyDelete
  40. Hp iPhone sangat bagus sekali kualitas nya pun sangat terjamin walaupun mahal harganya

    ReplyDelete
  41. Aji Syekh Jabar Perdana14 April 2020 at 18:27

    Sebagus bagus nya iPhone pasti ada kekurangan nya,dan dari kekurangan itu perusahaan iPhone bakal terus mengeluarkan versi versi terbaru yang akan di pasarkan lagi.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Benar karena setiap barang atau apa pun itu pasti memiliki kekurangan tersendiri karena tidak ada yang sempurna di dunia ini

      Delete
  42. Iphone memiliki kualitas yang bagus apalgi di sektor kamera

    ReplyDelete
  43. Memang iPhone daya hidupnya cukup lama. Dan harga jualnya kembalinya pun cukup tinggi dari pada Android.

    ReplyDelete
  44. Iphone memang lebih bagus dari Android dan i cloud lebih aman,, Tapi untuk anak sekolah harga Iphone kurang terjangkau jadi Saya memilih Android.

    ReplyDelete
  45. Iphone memang salah satu jenis ponsel yang sangat berkualitas bagus. Dengan harga yang mahal iphone banyak digunakan oleh kalangan artis dll.

    ReplyDelete
  46. Iphone memang memiliki auranya tersendiri maupun anda memiliki iphone yang pertama kali rilis ataupun yg terbaru ada akan terlihat lebih elegan atau keren

    ReplyDelete
  47. Dengan harga yang relatif mahal iphone mampu memberikan kualitas yang sangat bagus dan mempunyai fitur kamera yang begitu bagus.

    ReplyDelete
  48. iphone memang posel berkualitas bagus sehinga Kinerja sistem operasi iphone cenderung lebih cepat daripada Android

    ReplyDelete
  49. Tidak harus selamanya iphone karena hp iphone hanya untuk kalangan orang orang mampu saja

    ReplyDelete
  50. Iphone merupakan ponsel yang memang memiliki kualitas tinggi baik dari kamera ataupun lainnya, dan sistem operasi iPhone jauh lebih canggih dibandingkan dengan android

    ReplyDelete
  51. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  52. iPhone adalah fitur kameranya seperti DSRL di bandingkan dengan android

    ReplyDelete
  53. Untuk yang suka menggunakan satu smartphone untuk jangka waktu yang lama sampai ponsel mereka jadul, iPhone memang cocok menjadi pilihan.

    ReplyDelete
  54. Para pengguna iPhone merasa iOS punya tampilan dan user interface yang sederhana ketimbang Android.

    ReplyDelete
  55. Iphone sangat mahal, berkualitas nya bagus

    ReplyDelete
  56. Memang iphone lebih bagus dari pada android apalagi sektor kameranya

    ReplyDelete
  57. Kalangan remaja kini banyak yg menggunakan iPhone

    ReplyDelete
  58. Wah bagus juga iphone,jadi pengen beli tapi masi kurang dananya.oleh karna itu mohon bantuan dananya agan² supaya saya bisa beli iphone secepatnya

    ReplyDelete
    Replies
    1. albarfadhillah10 June 2020 at 23:08

      begitu juga saya hehe

      Delete
  59. iPhone banyak di incar oleh remaja karena dari sektor cameranya yg cukup bagus

    ReplyDelete
  60. Karena iPhone selain harganya yang mahal kualitas juga terjamin bagus juga untuk remaja dimasa kini

    ReplyDelete
    Replies
    1. albarfadhillah10 June 2020 at 23:10

      biar kaya selebgram selebgam gituloh

      Delete
  61. Dengan desainn yg keninan tentu saja jadi incaran para remaja

    ReplyDelete
  62. Iphone merupakan salah satu ponsel yang kualitasnya sangat terjangkau dan suatu kinerja ponsel tersebut terjamin aman

    ReplyDelete
  63. Iphone memang terlihat bagus dan di inginkan para semua orang .

    ReplyDelete
  64. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  65. Karena bukan hanya spesifikasi yang bagus tetapi harganya juga yang mahal

    ReplyDelete
  66. iPhone ini sangat bagus dalam kualitas camera,keamanan hingga kenyamanan dan tidak ada semua orang yang tidak tertarik dengan HP yang awet dan supercanggih ini

    ReplyDelete
  67. Iphone memang produk yang sangat bagus dan elegant dari handphone handphone yang lain nya

    ReplyDelete
  68. Iphone dengan camera nya yang bagus dan sangat canggih berbeda dengan handphone yang lain nya

    ReplyDelete
  69. IPhone ini memeiliki kualitas yg sangat baik dan memiliki fitur yg bagus serta kamera yg sangat canggih

    ReplyDelete
  70. Karena iphone tidak hanya luarnya saja sangat bagus tapi fitur iosnya berjalan dengan sangat bagus

    ReplyDelete
  71. Karena Iphone memiliki kelebihan elegan, memiliki aplikasi dan fitur terbaik dan kamera kualitas terbaik

    ReplyDelete
  72. Rengga Fajar Dharmansyah24 April 2020 at 06:59

    Iphone adalah salah satu merk handphone yang banyak diminati orang

    ReplyDelete
  73. Karena iphone inu memiliki kualitas terbaik dan fitur fiturnya juga pas untuk sehari hari

    ReplyDelete
  74. Erika Puji Lestari6 June 2020 at 12:55

    Memang iphone itu kamera nya sangat bagus yang hampir ingin dimiliki oleh semua orang.

    ReplyDelete
  75. Anbiya Nabila Yuda6 June 2020 at 13:08

    Kualitas terbaik yang dimiliki iPhone sangatlah baik

    ReplyDelete
  76. Karena iphone memiliki kinerja IOS lebih kencang

    ReplyDelete
    Replies
    1. Benar sekali katena itu iPhone lebih unggul

      Delete
  77. Karena iphone memiliki kualitas terbaik
    Tapi saya tetap samsung

    ReplyDelete
  78. iPhone memang sangat bagus pantas saja banyak org yg ingin memiliki nya.tapi sayang harganya cukup mahal

    ReplyDelete
  79. Handphone yang sangat bagus memiliki kelebihan seperti kinerja ios lebih kenjang dan Keamanan Hak Kepemilikan sangat aman maka dari itu menjadi handphone yang harganya cukup mahal.

    ReplyDelete
  80. Iphone emang fantastic pantas kalau di jual mahal

    ReplyDelete
  81. Karena iPhone memiliki kinerja ios dan menjadikan iPhone lebih unggul

    ReplyDelete
  82. FARHAN MUCHAMAD FADILLAH7 June 2020 at 11:28

    IPhone goodlah.

    ReplyDelete
  83. iPhone memang sangat pasti banyak peminatnya cuman harga nya cukup mahal

    ReplyDelete
  84. Iphone adalah hp yg banyak peminatnya

    ReplyDelete
  85. Jelas karna karna iphone dari keamanan dan speksifikasi jauh lebih unggul dari temanya yaitu android..

    ReplyDelete
  86. SPESIFIKASInya mantap, Incaran remaja zaman now nih

    ReplyDelete
  87. Harganya Mahal tetapi Kualitas nya sangat istimewa

    ReplyDelete
  88. Ponsel ini pasti banyak diminati oleh kalangan atas

    ReplyDelete
  89. Hp iPhone memang bagus dan memiliki kinerja yg kencang walaupun harganya mahal tapi masih banyak orang yg mencari hp tersebut

    ReplyDelete
  90. Handphone incaran para kaum hawaa

    ReplyDelete
  91. Iphone adalah salah satu merk handphone yg banyak diminati orang

    ReplyDelete
  92. Iphone bagus tapi dari harga pasti levih mahal.

    ReplyDelete
  93. kualitas nya bagus harga nya pun bagus

    ReplyDelete
  94. albarfadhillah10 June 2020 at 23:11

    barang dan harga sebanding lah

    ReplyDelete
  95. albarfadhillah10 June 2020 at 23:13

    jadi pengen pake ios

    ReplyDelete
  96. Kenapa harus iPhone?karna iPhone sudah terjamin kualitasnya di bandingkan android

    ReplyDelete
  97. Karna hp iPhone mempunyai penyimpanan yang besar

    ReplyDelete
  98. iPhone memiliki OS yg sangat stabil.

    ReplyDelete
  99. Memang iPhone itu kualitas nya sangat bagus dan canggih, tetapi tidak semua orang harus pakai iPhone, karena berbeda beda kebutuhan dan juga harga nya yang mahal

    ReplyDelete
  100. Iphone itu hp yang sangat bagus tapi harganya mahal

    ReplyDelete
  101. Iphone itu sangat bagus ,dengan versi ios yg beda sama hp lain

    ReplyDelete
  102. Iphone itu hp yang sangat canggih dan bagus apalagi tingkat keamanannya tapi harganya sangat mahal

    ReplyDelete
  103. Saya coba record kamera iphone punya teman saya memang hasilnya bagus dan stabil berbeda dengan android

    ReplyDelete
  104. Memang iphone itu bagus. Pengalaman saya pake iphone itu memang lebih gesit dari pada android dan kualitasnya juga elegan

    ReplyDelete
  105. Iphone hp yang sangat bagus, harga tidak mungkin berbohong

    ReplyDelete
  106. Walaupun mahal tetapi hp iPhone masih banyak di cari di kalangan remaja

    ReplyDelete
  107. Iphone ternyata mempunyai kelebih dari segi kamera yg lebih jernih

    ReplyDelete
  108. Sistem kerja nya juga sangat cepat tidak delay

    ReplyDelete
  109. Tetapi iphone ada kekurangan dari segi baterai cepet habis dan boros

    ReplyDelete
  110. iPhone memang bagus maka dari itu harga nya juga mahal

    ReplyDelete
  111. Jujur tadinya saya gak suka iPhone karena harganya yang mahal tapi setelah saya membaca artikel ini ternyata ada alasan keren dibalik harga iPhone yang mahal.

    ReplyDelete
  112. Iphone juga sangat banyak diminati oleh para kalangan remaja

    ReplyDelete
  113. Karena berlomba lomba untuk menunjukkan potensi yang tinggi

    ReplyDelete
  114. Kualitas Iphone memang bagus, tetapi target pasarnya untuk kalangan menengah - kalangan atas.

    ReplyDelete
  115. Sangat worth it dengan harganya yang mahal

    ReplyDelete
  116. iPhone memiliki keamanan yang sangat tinggi

    ReplyDelete